loading...

PENGUMUMAN TOP 10 NOMINASI DAN TAHAP PRESENTASI ANUGERAH KRENOVA 2024

Salam, Inventor Anugerah Krenova 2024

           Dengan penuh semangat dan antusiasme, Bapperida Kabupaten Pekalongan Selaku penyelenggara Anugerah mengumumkan hasil penilaian tahap pertama yang telah dilaksanakan pada tanggal 22-24 April 2024. Setelah melalui proses yang ketat dan cermat, kami dengan bangga menyampaikan 10 nominasi terbaik yang berhasil lolos ke tahap presentasi selanjutnya. Para nominator ini telah menunjukkan dedikasi dan kreativitas yang luar biasa dalam menghadirkan solusi inovatif . berikut adalah daftar 10 nominasi Anugerah Krenova 2024 dan jadwal presentasinya.

No

Nama Inovasi

Inventor

Waktu

(Kamis, 02 Mei 2024)

 

1

MASS BOLOS

Agus Nurokhim

09.00 WIB – 09.20 WIB

2

Kopi Jahe  Kapulaga

Reva Aina Andriani,dkk

09.20 WIB -09.40 WIB

3

BUKU LITNUM  (Literasi dan Numerasi) Berbasis Kearifan Lokal

Slamet Hariyadi,dkk

09.40 WIB -10.00 WIB

4

CITAKUR (cilok tepung cangkang telur) inovasi makanan ringan campuran tepung cangkang telur kaya akan kalsium

Alif Tiana Dewi

10.20 WIB-10.40 WIB

5

PESTISIDA DAUN KEMANGI

Ega Saefatun Kharizah,dkk

10.40 WIB – 11.00 WIB

6

ImNotAlone : Konseling Kesehatan Mental Remaja Dengan Peer Group Chating

Aisyah Dzil Kamalah,dkk

11.20 WIB – 11.40 WIB

ISHOMA

 

7

Parfum anti nyamuk dari limbah kopi (mosquitos blow away)

Eliyah Dinda Eka,dkk

13.00 WIB – 13.20 WIB

8

GALENG.ID

Hiba Arsyalridzi

13.20 WIB - 13.40 WIB

9

Pengembangan Inovasi Alat Penanam Padi Dari Limbah Kayu Untuk Meningkatkan Produktivitas Petani

Nahdiah Indah Fatmawati,dkk

13.40 WIB – 14.00 WIB

10

SSD (Smart Stunting Detector)

Bachtiar Wanda Darmawan ,dkk

   14.00 WIB – 14.20 WIB


Surat Pengumuman dapat diunduh disini

*) Ketentuan Presentasi Anugerah Krenova 2024

  1. Peserta wajib memperhatikan jadwal presentasi dan hadir 30 menit sebelum jadwal.
  2. Peserta Nominator diharapkan mengupload file presentasi (ppt,pptx) Disini
  3. Setiap Peserta Mendapatkan alokasi waktu maksimal 20 menit  terdiri dari:

           - Pesiapan 3 menit

            - Presentasi 7 menit

           - Tanya Jawab 10 Menit

       4. Didalam ruangan penilaian hanya peserta yang dinilai.

       5. Maksimal tim yang masuk ruangan 5 orang

Kami mengucapkan selamat kepada semua nominasi yang berhasil, dan kami menantikan presentasi inspiratif dari Anda pada tahap selanjutnya. Terima kasih kepada seluruh peserta yang telah berpartisipasi dan memberikan kontribusi berharga pada Anugerah Krenova 2024 ini. Selamat berjuang dan teruslah berinovasi!